RAWATLAH KEHAMILAN DENGAN BENAR

Yang Mempengaruhi Perkembangan Janin Pada Ibu Hamil

Perkembangan Calon Bayi - Sebenarnya pada pertumbuhan janin dalam kandungan tidak hanya ditentukan oleh berat badan ibu sebelum hamil atau kenaikan berat badan ibu selama kehamilan. Tetapi juga dipengaruhi oleh faktor-faktor lain seperti genetik atau ukuran pembuluh darah dari ibu hamil ke rahim / plasenta, inilah yang menjadi saluran makanan untuk janin di dalam kandungan.

Kondisi rahim ibu yang tidak sedang hamil menerima suplai darah sekitar 50 ml/menit. Sedangkan pada ibu yang sedang hamil pembuluh darah rahim menerima suplai darah sekitar 600 ml/menit. Sehingga apabila terjadi gangguan perkembangan pembuluh darah rahim, janin di dalam kandungan tidak akan tumbuh dengan maksimal.

Yang bisa menghambat perkembangan janin didalam kandungan adalah kebiasaan-kebiasaan buruk ibu saat sedang hamil seperti kebiasaan merokok, minum minuman yang mengandung alkohol dan kebiasaan-kebiasaan buruk lainnya.

Kebiasaan buruk saat sedang hamil juga dapat menyebabkan perkembangan janin menjadi buruk bahkan dapat menyebabkan kelahiran sebelum waktunya atau prematur, berat badan bayi jadi rendah, sampai kecacatan pada bayi.

Yang Mempengaruhi Perkembangan Janin Pada Ibu Hamil

Untuk ibu hamil sebaiknya tidak melakukan kebiasan-kebiasaan yang buruk, lakukanlah pola hidup sehat agar janin bisa berkembang sehat pula. Nutrisi ibu saat sedang hamil ini penting untuk diperhatikan.

Memasuki Masa Hamil? Dr Riyani SpOG Siap Membantu.
Kesalahan-kesalahan saat menjalani masa kehamilan bisa menyebabkan beberapa masalah serius, di antaranya:
- Keguguran.
- Bayi cacat saat dilahirkan.
- Rasa sakit yang berlebihan saat persalinan, dan masih banyak lagi.
Kesalahan-kesalahan ini biasanya sering di alami oleh ibu-ibu muda yang minim pengetahuan tentang memperlakukan kehamilannya, Lihat Selengkapnya...>>>


Pesan Dari Dr Eiyta Tentang Solusi Merawat Bayi: