Ibu hamil menjaga kesehatan mulut dan gigi itu wajib hukumnya agar terhindar dari infeksi yang menyerang mulut dan gigi yang bisa menimbulkan risiko pada kehamilan.
Dari hasil penelitian mengungkapkan bahwa sekitar 77% ibu dengan kelahiran bayi prematur dan berat bayi lahir rendah adalah ibu yang mengalami infeksi gigi dan mulut.
Infeksi gigi dan mulut pada ibu hamil ini merupakan salah satu dari banyak penyebab bayi lahir prematur, selain itu masalah kesehatan ini juga menjadi salah satu menyebabkan berat badan bayi yang rendah, maka dari itu ibu saat hamil sangat dianjurkan untuk menggosok gigi secara rutin selain itu perlu untuk berkumur sesudah makan agar kebersihan mulut selalu terjaga.
Masalah mulut dan gigi yang sering dialami ibu hamil kebanyakan adalah masalah radang gusi dan keluhan mengenai gigi berlubang. Untuk mengatasi masalah tersebut bisa dilakukan dengan tindakan pembersihan karang gigi atau penambalan yang masih diperbolehkan untuk kondisi ibu yang sedang hamil.
Memasuki Masa Hamil? Dr Riyani SpOG Siap Membantu.
Kesalahan-kesalahan saat menjalani masa kehamilan bisa menyebabkan beberapa masalah serius, di antaranya:
- Keguguran.
- Bayi cacat saat dilahirkan.
- Rasa sakit yang berlebihan saat persalinan, dan masih banyak lagi.
Kesalahan-kesalahan ini biasanya sering di alami oleh ibu-ibu muda yang minim pengetahuan tentang memperlakukan kehamilannya, Lihat Selengkapnya...>>>
Pesan Dari Dr Eiyta Tentang Solusi Merawat Bayi: